-->

Selo Aji

Tips Unik dan Menarik

Wortel, Telur Dan Kopi


Selamat malam ,sudah lama tidak postingan kali ini saya akan berbagi ilmu tentang arti makna hidup. Cerpen ini tidak saya copas tetapi dari curhatan sendiri. Ok langsung saja ke topik pembicaraan.
Pada suatu hari ada seorang bapak dan anaknya(laki-laki),ini cerpen gaul ,,hehe biasalah kalau ibu dan anaknyakan ceritanya sudah banyak, kali ini saya ambil topik bapak sama anaknya(laki-laki). LANJUTKAN. Disini bapak tersebut ingin memberikan makna hidup sekalian mengetes anaknya tersebut. Lalu bapak tersebut membawa anaknya ke dapur ,*aihhh jangan anehh ceritanya belum selesai nihh. Kemudian anaknya pun berkata ; "Ngapain saya dibawa ke dapur pak? katanya mau memberikan arti makna hidup?". Jawab bapak tersebut ;"Nak perhatikan bapak".
Kemudian bapak tersebut menyiapkan 3 tunggu kompor yang diatasnya diberi panci yang berisi 

# Panci pertama berisi WORTEL
# Panci kedua berisi TELUR
# Panci ketiga berisi KOPI
Masing-masing panci tersebut diberikan AIR kemudian DIMASAK.

Nah, Bapak tersebut bertanya ke anaknya ;"Jika kamu disuruh milih kamu milih panci yang ke berapa??"
Anak tersebut malah kebingungan ,wajarlah namanya anak laki-laki agak kurang mengerti tentang hal yang ada didapur. Kemudian bapak tersebut bertanya lagi ;"Pilihlah dengan benar nak".
setelah lama berfikir anak tersebut akhirnya memilih KOPI.

Kalian pasti bertanya-tanya kenapa KOPI???
Oke jawabannya ada disini,

#WORTEL sebelum dimasak dia keras, gagah, tak mudah patah tetapi ketika sudah dimasak malah menjadi lembek dan mudah ancur. 
Makna hidupnya yaitu jika kamu sukses atau berhasil jangan bersenang hati dulu karena diatas langit masih ada langit.

#TELUR sebelum dimasak dia lebah ,jatoh sedikit ancur tetapi ketika sudah dimasak dia keras, walaupun jatoh sedikit dia tidak akan mudah ancur/pecah, paling parah juga retak

Makna hidupnya yaitu Semakin kita asah kemampuan kita ,semakin tajam pula kepintaran kita ,intinya kayak pisau yang diasah ,jika tidak diaasah maka akan mintul.

#KOPI sebelum dimasak dia tidak disukai semua orang karena rasanya pahit tetapi ketika sudah dimasak makan KOPI ini menjadi idola ,dan rasanya pun enak apalagi dicampur dengan gula+ngobrol bareng kawan-kawan. haha ,,jadi pilihlah KOPI
Makna hidupnya yaitu KOPI ini berguna dan disukai banyak orang ,nah kita pun harus seperti ini ,,kita harus jadi orang yang berguna terutama bagi orang tua.

Oke cukup sekian Cerpennya,
Satu kalimat penuh makna "WabillahiTopikWalhidayah Wassalammualaikum wr.wb" :D

Baca juga:

0 komentar